Senin, 07 Februari 2011

You tube | Android | Ponsel Android

You tube | Android
Kini Anda Dapat Menonton Video Klip di Aplikasi YouTube Untuk Android

vevo-youtube-225.jpg 
Foto Konten: mashable.com
Seiring dengan dikeluarkannya aplikasi youtube untuk android, youtube versi terbaru untuk android ini juga membawa aplikasi vevo dengan seluruh layanannya untuk menonton video klip dari lagu-lagu yang ada pada vevo.

Seiring dengan peluncuran aplikasi terbarunya, YouTube juga mengumumkan bahwa hari rabu depan pihaknya akan memulai untuk mengeluarkan iklan di pada aplikasinya.

Pengguna ponsel Android yang memiliki versi Android 2.2 Froyo atau diatasnya, sudah bisa mengunduh aplikasi YouTube 2.0 terbaru ini. Update terbaru versi youtube terbaru ini yang paling besar yaitu adanya aplikasi vevo yang memungkinkan penggunanya untuk menonton video klip dari lagu yang ada pada direktori vevo.

VEVO merupakan perusahaan patungan antara Sony Music Entertainment, Universal Music Group dan Abu Dhabi Media. Selain rekaman, VEVO juga memiliki kesepakatan lisensi dengan EMI atas isinya. Warner Brothers, keempat dari "empat besar" label rekaman, telah memilih kemitraan dengan MTV Networks sebagai gantinya.

App YouTube Android dilengkapi dengan beberapa tambahan untuk meningkatkan pengalaman musik mobile video, YouTube Mobile Product Manager Andrey Doronichev menjelaskan dalam konferensi, Video Musik sekarang jelas diberi label "music note ", dan video musik juga mengandung biographi artis, daftar trek untuk artis tertentu dan daftar artis terkait.

Bookmark and Share

1 komentar:

Kangmush mengatakan...

met malam gan buku tamunya mana ya,,,

Posting Komentar

visitor

eXTReMe Tracker